Ducati Desmosedici MotoGP | |
Pabrikan | Ducati |
Nama Lain | |
Produksi | 2003 |
Tipe | Prototipe |
Kapasitas Mesin | 1000 cc, V4 (4tak) |
Transmisi | 6 Percepatan |
Kapasitas Tanki | 22 L |
Berat |
Ducati Desmosedici adalah sepeda motor prototipe yang dipakai untuk balapan pada ajang balap motor bergengsi MotoGP.
Desmosideci menggunakan mesin V4 (4 Tak) untuk balap MotoGP dengan nama Desmosedici GP9 ( angka sembilan untuk menandakan mesin yang dipakai pada tahun 2009 ).
Ducati Desmosedici RR
Ducati Desmosedici RR, sepeda motor balap MotoGP versi Jalan Raya.
Pabrikan Ducati membuat Ducati Desmosedici untuk versi jalanan sebanyak 1.500 unit pada 2006 dengan nama Desmosedici RR.
0 Response to "Ducati Desmosedici - Motor Balap MotoGP Andrea Dovizioso"
Post a Comment