Resiko Mengganti Knalpot Racing Pada Mesin Standar

Resiko Mengganti Knalpot Racing

Knalpot Racing

Beberapa pemilik Sepeda Motor yang ingin menambah performa Motor kesayangannya pasti akan melakukan modifikasi, salah satunya dengan cara mengganti knalpot standar dengan knalpot racing.

Mengganti kenalpot pada mesin standar efeknya pada performa tidak akan terasa justru malah akan membebani mesin motor, dan bensin pun akan lebih boros dan mengakibatkan mesin cepat panas.

Jika memang ingin menggunakan knalpot racing sebaiknya mesin juga ikut dimodifikasi seperti, porting polish lubang masuk dan lubang buang, mengubah celah klep, dan memperbesar ukuran spuyer, pengapian, dan mengganti per kopling dengan yang lebih keras. Untuk piston, kampas kopling, klep, bisa menggunakan standar saja.

Dengan begitu performa mesin menjadi bertambah, dan bisa untuk pemakaian harian dan juga Touring.

0 Response to "Resiko Mengganti Knalpot Racing Pada Mesin Standar"

Post a Comment